Sukhoi TNI AU Dipersenjatai

Di langsir dari blog BETHOROKOLO. Blog PERTAHANAN REPUBLIK INDONESIA ini memberikan informasi tentang kekuatan militer indonesia, alutsista indonesia, pesawat tempur, kapal perang, kapal selam, dan marinir. Kali ini mengupdate artikel tentang Sukhoi TNI AU Dipersenjatai.



Model Sukhoi Su-27 dipamerkan stand Sukhoi di Indo Defense 2010. (Foto: Berita HanKam)

11 November 2010 -- Indonesia dan Rosoboronexport meneken kontrak pembelian amunisi untuk jet tempur Sukhoi senilai 54 juta dolar di Indo Defense 2010, Senin (10/11).

Rusia telah mengirimkan 10 jet tempur Sukhoi Su-27SKM dan Su-30MK2, direncanakan Indonesia akan memesan 6 jet tempur lagi guna melengkapi satu skuadron.

Sembilan perusahaan Rusia berpartisipasi di Indo Defense 2010, termasuk Sukhoi.

Indonesia membeli alutsista dari Rusia setelah diembargo oleh Amerika Serikat terkait insiden di Timor Timur. Menteri Pertahanan Purnomo Yusgiantoro menyatakan Indonesia akan melanjutkan pembelian alutsista dari Rusia di masa mendatang pada Oktober lalu.

RIA Novosti/Berita HanKam



Sekian blog PERTAHANAN REPUBLIK INDONESIA ini memberikan informasi tentang kekuatan militer indonesia, alutsista indonesia, pesawat tempur, kapal perang, kapal selam, dan marinir dengan artikel tentang Sukhoi TNI AU Dipersenjatai semoga bermanfaat. Terimakasih telah membaca blog PERTAHANAN REPUBLIK INDONESIA.

0 komentar:

Posting Komentar